Tujuan
Tujuan yang
ingin dicapai SMP Negeri 1 Delanggusebagai bentuk untuk mewujudkan visi sekolah
yang telah ditetapkan adalah sebagai berikut:
1. Peningkatankeimanan dan ketaqwaan
terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan beraqlak mulia.
2. Melaksanakan pembelajaran yang efektif, inovatif, kreatif dan
berwawasan lingkungan hidup.
3. Peningkatan prestasi akademik dengan target kelulusan 100%dengannilai/predikatmemuaskan.
4. Peningkatan prestasi non akademik untuk mendapatkankejuaraan di tingkat Propinsi.
5. Memiliki peserta didik yang terampil di bidang teknologi
informatika.
6. Memiliki peserta didik yang juara Sains dan berprestasi di tingkat Nasional.
7. Membentuk peserta didik yang disiplin,
tanggung jawab dan cinta tanah airserta peduli terhadap lingkungan.
8. Menghasilkan lulusan yang mampu
mengimplementasikan Profil Pelajar Pancasila dalam kehidupan nyata.